Rabu, 30 November 2011

Test terbaru yang dilakukan av-comparatives.org menjelang tahun 2011 ini merupakan on-demand test, yaitu test langsung dengan menggunakan antivirus yang diuji untuk melakukan scan terhadap berbagai sample virus (malware) yang banyak beredar sebelumnya. Test ini terakhir diperbarui tanggal 27 September 2011, sehingga masih up to date. Yang unik, di test kali ini disertakan juga beberapa antivirus gratis, sehingga dapat dijadikan sebagai salah...
Paruh pertama tahun 2011 adalah milik Ramnit, Ramnit menduduki peringkat pertama sampai bulan Juni 2011 sebagai malware yang paling banyak menginfeksi komputer-komputer di Indonesia ...
Artikel ini sambungan dari artikel sebelumnya yang berjudul “Juni 2011, Virus Ramnit Paling Banyak Menginfeksi PC di Indonesia“. Dari hasil analisa lab Vaksincom, saat ini virus Ramnit selalu menggunakan file induk dengan nama yang sama yakni “WaterMark.exe” walaupun lokasi penyimpanannya berbeda-beda tergantung varian yang menginfeksi komputer tersebut serta membuat file “Explorermgr.exe” yang berada di direktori [C:\Windows], file “Explorermgr.exe”...
Sebuah virus baru patut diwaspadai bagi pengguna komputer. Bernama Trojan.Siggen1.42827, virus ini ‘menyamar’ sebagai screen saver yang bisa ‘membekukan’ aktivitas di komputer. Seperti diketahui, screen saver Windows akan nongol jika komputer dalam posisi standby. Akan tetapi jika kamu menjumpai pirantimu memunculkan screen saver meski saat itu kamu sedang beraktivitas, hati-hati. Ditambah lagi, aktivitasmu terhenti dan kamu tidak bisa melakukan...
Paruh pertama tahun 2011 adalah milik Ramnit. Ramnit menduduki peringkat pertama sampai bulan Juni 2011 sebagai malware yang paling banyak menginfeksi komputer di Indonesia berdasarkan data yang diolah oleh laboratorium virus Vaksincom. Sampai saat ini sudah banyak varian yang dihasilkan oleh virus Ramnit, walaupun demikian virus ini mempunyai ciri-ciri, karakteristik dan aksi yang sama, nama file induknya pun tidak mengalami perubahan dengan...
Merasa komputer Anda berjalan seperti siput alias lambat? Jangan anggap remeh karena bisa jadi komputer Anda terjangkit virus/ trojan berbahaya dan worm jaringan yang satu ini. Oleh Norman Antivirus, virus yang merupakan varian virus LNK (shortcut) ini terdeteksi sebagai W32/Agent.VARB. Worm ini sendiri merupakan salah satu kelompok worm yang mampu mengganggu sistem komputer dalam jaringan dan mencoba memanipulasi sistem yang ada dalam jaringan....
Jutaan orang tanpa sadar telah terinfeksi oleh malware yang menyebar lewat situs pencarian nomor satu, Google. Google pun memperingatkan para penggunanya bahwa komputer mereka telah terjangkit malware melalui pesan yang muncul ketika mereka mulai menggunakan Google. Malware tersebut bisa tersebar melalui situs-situs scam (penipuan) yang berisi aplikasi-aplikasi keamanan komputer palsu. Atas kecolongan itu, Google menyatakan bahwa ada lebih...
(Internet Sehat) USB flash drive, atau yang lebih dikenal dengan flashdisk, ternyata menjadi perangkat favorit para pembuat program jahat untuk menyebarkan worm. Menurut perusahaan keamanan PandaLabs, 25% dari seluruh worm baru yang beredar di tahun 2010 ternyata dirancang untuk menyebar ke PC lain melalui perangkat penyimpanan data portabel yang sudah terinfeksi. Luis Corrons selaku direktur teknis PandaLabs menyatakan, sebagian besar...
Internet memang mempermudah user melakukan komunikasi dan melakukan berbagai aktivitas. Di lain sisi, Internet menjadi tempat favorit bagi para dedemit maya untuk menyebarkan program jahat dan menginfeksi ratusan ribu komputer di penjuru dunia. Program jahat (malware) dianggap sebagai biang kerok yang paling menyebalkan bagi pengguna komputer. Jika komputer Anda pernah terinfeksi malware, pastinya Anda sudah tahu betapa merepotkan membersihkan...

Sabtu, 26 November 2011

Daftar ini terinspirasi oleh sebuah buku yang sangat bagus" Lost in Times ". Saya sangat merekomendasikan Anda membeli jika Anda ingin membaca lebih detail tentang, orang-orang cerita dan tempat-tempat dalam daftar ini.10 CahokiaAmerika yang Terlupakan di Roma Cahokia Mounds State Historic Site adalah wilayah dimana kota kuno asli (abad 600-1400 M) dekat Collinsville, Illinois.Ini adalah situs arkeologi terbesar terkait dengan budaya Mississippian,...
Melodi dari "Happy Birthday to You" (juga dikenal sebagai "lagu ulang tahun") ditulis pada tahun  1890 an oleh seorang wanita Amerika dengan nama Mildred Hill. Awalnya adiknya Patti, yang adalah seorang guru, menempatkan kata-kata "Selamat pagi guru ku, semoga ini pagi yang baik untuk Anda" agar sesuai melodi. Lagu itu akhirnya populer selama bertahun-tahun dan dinyanyikan di sekolah-sekolah di seluruh AS. Empat puluh...

Kamis, 24 November 2011

Internet menjadi sangat penting belakangan ini. Membuat internet menjadi salah satu gaya hidup digital manusia zaman ini. Tak heran semua orang berlomba-lomba untuk mempercantik Web mereka. Web hebatt tentunya akan memancing banyak pengunjung dan banyaknya pengunjung ini akan mempertambah pundi-pundi yang bisa diraih dari semakin banyaknya iklan yang nongol. Oleh karena itu, di bawah ini, ada 5 top web yang paling sering dikunjungi di...
Kebanyakan jembatan di dunia ini hanyalah menghubungkan dua wilayah darat yang dipisahkan oleh sungai yang lebarnya bahkan tak mencapai 100 meter. Tapi semakin maju akal manusia, makin maju pula peradaban manusia, tak terkecuali dalam teknologi pembuatan jembatan, kini manusia bahkan bisa membuat jembatan yang panjangnya bahkan bisa mencapai berkilo-kilo meter.bahkan di daftar ini ada jembatan yang panjangnya bisa sampai 30 kiloan,...
eBay Adalah ajang pasar online dunia, sebuah situs tempat bagi pembeli dan penjual berhimpun dan berdagang apa saja. eBay diluncurkan pada tahun 1995. eBay diawali sebagai tempat untuk berdagang barang koleksi dan barang yang sulit ditemukan. Sejak itu, eBay telah berkembang menjadi ajang pasar tempat kita bisa menemukan segala sesuatu, dari ponsel, DVD, pakaian, barang-barang koleksi hingga mobil dan rumah. Dengan daftar barang ...
Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!