Kamis, 01 Desember 2011



Tips Cara Memproteksi Flashdisk Dari Virus Komputer Yang Berbahaya - Flashdisk sekarang sudah menjadi perantara dalam penyebaran virus terbesar, karena flashdisk sudah menjadi trend masa kini dalam mengambil atau memindahkan data dari komputer lain. Penggunaan flashdisk yang sembrono alias jorok alias gak karuan colok sana colok sini di komputer yang tidak dikenal seperti komputer warnet yang notabene gudangnya virus atau download - download aplikasi bajakan dapat meningkatkan flashdisk terinfeksi virus.

Untuk itu saya akan mensharing Tips Cara Memproteksi Flashdisk Dari Virus Komputer Yang Berbahaya. Berikut Tips Cara Memproteksi Flashdisk dari Virus Komputer :

1. Lakukan scan virus berkala setiap flashdisk anda terpasang di komputer anda yang sudah terpasang di komputer lain (eg : download aplikasi di warnet) atau flashdisk teman anda dan dapat meminimalkan virus menginfeksi komputer anda.

2. Bikin folder autorun.inf di flashdisk anda (cara : buka Flashdisk >> Klik Kanan/File >> New >> Folder >> Beri Nama Autorun.inf) Karena penyebaran yang paling utama dari flashdisk adalah file autorun.inf karena dapat menginfeksi virus tanpa sepengetahuan anda. Baca Artikel Lama Saya : Cara Mematikan Autorun.inf di Windows Agar Tidak Terjangkit Virus

Mungkin 2 hal tersebut bisa meminimalisir virus untuk menginfeksi komputer anda. Dan hal yang paling utama dan kuat adalah berdoa agar komputer anda tidak terinfeksi virus :D.

0 komentar:

Posting Komentar

Subscribe to RSS Feed Follow me on Twitter!